You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakut Canangkan Penanaman Sejuta Pohon
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Pemkot Jakut Canangkan Penanaman Sejuta Pohon

Pemerintah Kota Jakarta Utara, mencanangkan penanaman sejuta pohon, Kamis (17/8). Diharapkan akan lebih banyak lingkungan hijau dan asri di Jakarta Utara.

Intinya kita tanam sebanyak-banyaknya pohon agar wilayah kita hijau

Penanaman sejuta pohon ini dilakukan kerjama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkompinda) dengan stakeholder.

"Intinya kita tanam sebanyak-banyaknya pohon agar wilayah kita hijau," kata Husein Murad, Wali Kota Jakarta Utara.

Pembangunan LRT Kelapa Gading-Velodrome Terus Dikebut

Penanaman sejumlah pohon ini dilakukan di semua lahan yang memungkinkan untuk ditanami pohon.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1566 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1531 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1137 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1098 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1058 personDessy Suciati